Kami adalah partner desain profesional untuk kebutuhan konveksi, merchandise, apparel, dan produk kreatif lainnya.
Kami adalah perusahaan desain kreatif yang berfokus pada pengembangan desain untuk produk konveksi, apparel, dan merchandise. Kami percaya bahwa desain bukan hanya soal tampilan, tetapi tentang identitas, pesan, dan nilai yang ingin disampaikan melalui sebuah produk.
Pengerjaan produksi hanya membutuhkan waktu 5–14 hari, di luar durasi pengiriman, sehingga proyek Anda tetap berjalan sesuai rencana.
Cukup DP 30% saja, membantu pengelolaan dan diversifikasi budget agar lebih optimal tanpa memberatkan.
Kami berkomitmen pada ketepatan jadwal. Jika terjadi keterlambatan, kami siap memberikan potongan hingga 50% sesuai ketentuan.
Nikmati free delivery ke seluruh Indonesia untuk pembelian bundling, tanpa khawatir biaya tambahan.
Sistem pembayaran aman dan terpercaya. Kami juga siap melakukan MoU serta menunjukkan NPWP sebagai bentuk legalitas dan transparansi.
Kami adalah partner desain profesional untuk kebutuhan konveksi, merchandise, apparel, dan produk kreatif lainnya.
Dari Ide Kreatif Menjadi Produk Nyata
©2025, vektorkonveksi.com All Rights Reserved